Tim dari United Nations Development Programme (UNDP) dan Korea International Cooperation Agency (KOICA) melakukan pengumpulan data pada Mal Pelayanan Publik Kabupaten Badung terkait penglolaan pengaduan menggunakan SP4N-LAPOR! dan digitalisasi pada pelayanan publik. Tim diterima langsung oleh Kepala DPMPTSP Kabupaten Badung, I Made Agus Aryawan didampingi Sekretaris dan para Pejabat Fungsional bersama Tim IT.
Salam KANDA DINDA
BADUNG melayani